Notifikasi

Lika-Liku Dunia Blogger

catatan admin baik,buruk,di dunia blogger,history
Selamat sore sobat info semua,,,,
Pada kesempatan ini saya selaku Admin blog mau curhat sedikit mungkin hal ini kurang baik di ulas, tapi daripada dipendam mending kita tuangkan dalam artikel. Dalam benak dan hati ini berbaur perasaan bingung,sedih,juga lucu wkwkwkwkwk..... 

Ceritanya sangat simple dimana ketika saya melakukan BW (Blog Walking) itu istilah yang tidak asing lagi bagi para blogger dimana kegiatan ini adalah hal yang istilahnya wajib di lakukan karena blogwalking adalah salah satu trik untuk mempromosikan blog atau web yang kita kelola kepada halayak publik, nah itu yang juga saya lakukan dikala duduk manis di depan laptop. Singkat cerita saya mengunjungi salah satu blog, dilihat dari artikelnya itu adalah blog dari sebrang. Seperti kegiatan biasa saya berkunjung dan ucap salam "Kunjungan Perdana" itu kalimat yang saya tulis di tab "Chat Box" kemudian selang hari berikutnya saya kembali bermaksud untuk berkunjung kembali di blog yang sama, Tapi apa yang terjadi setelah saya berkali-kali mengirim kalimat "Salam Sukses dan Sehat Selalu" di info Chat Box selalu failed your massage saat itu saya belum menyadari yang saya fikirkan adalah mungkin koneksi lagi lambat. Tapi saat saya perhatikan pesan errornya adalah sebagai berikut pada gambar yang saya sengaja abadikan:

Lika-Liku Dunia Blogger
"You have been banned" itu istilah yang tidak asing bagi saya, cz isitilah itu sering kali muncul di chatroom media sosial Mig33 apalagi di chatroom multy :D .... Nah kesimpulan dari apa yang saya alami ini ada beberapa pertanyaan saya yang mungkin sobat semua bisa menjawab.

Pertanyaan :
  1. Apa dan kenapa itu bisa dilakukan oleh seorang Admin pengelola blog, padahal itu adalah suatu kebaikan di kala banyak teman atau pengunjung yang datang ke blog yang kita kelola.
  2. Apa tujuan dari sang Admin Blog melakukan hal yang semestinya tidak harus dilakukan, toh kita bisa mengabaikan seandainya kita kurang sreg. terkecuali ada salah satu pengunjung yang kurang sopan.
Monggo bagi para master mungkin bisa menganalisa apa dan bagaimana karakter dari sang Admin blog di atas, Maaf bukan membahas orang lain tapi ini sekedar asumsi utnuk para sohabat blogger janganlah kita sewenang-wenang mengambil keputusan yang dimana itu tidak sepadan dengan peraturan/tata tertib dunia blogger :)

*PISS sekedar postingan*
Catatan Admin
Join the conversation (9)
9 comments
Top comments
Newest first
  1. Buret MRj
    saya juga pernah mengalaminya mas, akhirnya ga bisa ninggalin jejak deh..
    • Admin+
      wah ternyata bukan sy j y ms, sy gk habis pikir tuh :D
  2. Yanto cungkup
    kalau saya sih akhir2 ini nggak pernah ninggalin jejak di chatbox mas.
    lebih suka dikomentar kayak gini.jadi nggak bisa memberikan saran maupun kritik,

    beda kalau dikomentar kayak gini,apabila saya dapet komentar yg asal komen ya nggak kubales,kecuali komentarnya lebih dari 1 sih santai aja ttp kubales mas
    • Admin+
      Iya jg sih mas tp kadang mau komen tidak semua blog falid untuk di komentari kadang saya jg bingung klo kunjung balik chatbox gda coment box disable :D
  3. Nove Hasanah
    mungkin salah banned aja kali Mas Cahyo. seperti yang dikatakan Mas Uda Awak di atas.
    eh, kalau komentar atau sapaan kita sopan pastinya akan disukai oleh adminnya, kecuali kalau memasukkan spam atau sejenisnya.

    terima kasih telah mampir di blog saya mas.
    • Admin+
      Yah mungkin jg begitu mba, terima kasih juga sudah kasih komentar mba salam sukses selalu :)
  4. Unknown
    Unknown
    wah gak tau juga ya mas kenapa adminnya gitu,,hehe mungkin bener juga kata mas uda sang admin salah blokir :)
Table of Contents
Link copied successfully.