Notifikasi

Cara Ampuh Mengatasi Kamera (Failed,Gagal,Error) Pada Samsung Galaxy

cara mengatasi kamera yang tidak fungsi
assalamu'alaikum wr.wb...

Selamat malam sobat semua mudah-mudahan selalu dalam lindungan-Nya Aamiin,,,Pada kesempatan ini saya kembali hadir setelah sekian lama tertidur hehe,,,,Ok kali ini saya mau berbagi tutorial bagaimana cara mengatasi kamera yang gagal,failed,error tapi mudah-mudahan sobat semua tidak ada yang mengalami hal tersebut di atas, Dalam mengatasi masalah di atas ada beberapa cara yang dapat di tempuh dan biasanya banyak berceceran di mbah gugel di antaranya :

cara mengatasi kamera yang gagal/failed


  1. Dengan menghapus cache kemudian force stop (hentikan paksa) caranya masuk setting kemudian kelola applikasi terus klik kamera.
  2. Kalau langkah di atas masih belum juga beres sobat bisa menggunakan cara restore (wipe data/factory reset hh yaitu dengan cara matikan hh sobat kemudian tekan tombol power dan volum up bersamaan setelah masuk menu rcovery kemudian pilih wipe data kemudian reboot
  3. Langkah ke-2 masih gagal jangan cemas dan jangan banting hh sobat rilex dulu dan jangan berfikiran bahwa hardware yang rusak.
  4. Cara yang terakhir dan ini yang paling ampuh dan sangat mudah untuk melakukannya dan memang yang sudah saya sering temukan adalah dengan "cara melepas battrai hh selama kurang lebih 10-20 detik" kemudian pasang lagi dan silahkan di coba applikasi kameranya.
Okeh semoga tutorial diatas dapat bermanfaat buat pemirsa dan sobat semuanya salam kompak dan sehat selalu.....
Android
Join the conversation
Post a Comment
Top comments
Newest first
Table of Contents
Link copied successfully.